Berita

Pelaksanaan P5 dengan Tema “Demokrasi”

4-8 September 2023 (Late Post)


SMK Negeri 1 Negerikaton melaksanakan Kegiatan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila atau yang biasa dikenal dengan P5. Kegiatan ini bertujuan mberi kesempatan kepada peserta didik untuk mempelajari isu isu penting di sekitar terkhususnya untuk Tema “Demokrasi”.

Kegiatan ini berlangsung selama 5 hari mulai dari tanggal 4-8 September 2023. Dalam kegiatan ini ada beberapa proyek yang dilaksanakan seperti penyampaian materi demokrasi, pembuatan poster kampanye, pembuatan bilik dan kotak suara, sosialisasi pemilihan umum, orasi pemilihan umum, pelaksanakaan pemilihan umum, bagaimana cara memilih yang baik dan benar, perhitungan suara, serta test evaluasi kegiatan P5 ini.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *