

Post Terkait
Upacara Peringatan Kemerdekaan Republik Indonesia ke 77
Rabu, 17 Agustus 2022 DIRGAHAYU REPUBLIK INDONESIA KE 77Hari ini Rabu 17 Agustus 2022, SMK Negeri 1 Negerikaton mengadakan Upacara HUT Proklamasi Kemerdekaan Dilapangan purworejo, Upacara dihadiri sekiranya 500an orang ,baik dari TK, SD, SMP, SMK dan dihadiri oleh perangkat desa purworejo. serta 100an Guru dan tenaga kependidikan se daerah Purworejo. Tema Peringatan HUT RI Ke […]
Siswa Kelas XII Multimedia Antusias Mengikuti Workshop
Sebanyak 72 Peserta Didik yang berasal dari kelas XII Multimedia, antusias mengikuti Workshop yang diselenggarakan atas kerjasama antara IIB Darmajaya Bandar Lampung dan SMKN 1 Negerikaton yang dilaksanakan pada hari Kamis – Jumat, 07 – 08 Oktober 2021 di SMKN 1 Negerikaton. Workshop yang digelar kali ini mengambil tema “Pengenalan Teknik Editing Video dengan Adobe […]
Penilaian Tengah Semester (PTS) SMK Negeri 1 NegeriKaton BERBASIS COMPUTER BASED TEST (CBT)
Penilaian Tengah Semester (PTS) Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2022/2023 SMK NEGRI 1 NEGERIKATON dilaksanakan pada tanggal 03 Oktober – 11 Oktober 2022.




